Home > Design > JENIS-JENIS MEJA SABLON
JENIS-JENIS MEJA SABLON
Posted on Jumat, 30 Januari 2015 by Perompak Manga
JENIS-JENIS MEJA SABLON MANUAL
Banyak
bentuk dan macam dari meja sablon yang terkadang membuat bingung bagi pemula
yang ingin berkecimpung atau memulai bisnis sablon . utami sablon disini
akan mencoba berbagi, jenis meja sablon seperti apa sajakah yang banyak digunakan
untuk sablon manual .
pada dasarnya setiap masing-masing meja memiliki
kekurangan dan kelebihan pada saat digunakan.
meja
sablon kaos mempunyai prinsip yang sama disetiap jenisnya.
pertama, yaitu bisa
memposisikan obyek sablon stabil pada tempatnya untuk 1 s/d banyak jumlah media
yang akan disablon . kedua bisa menjaga kestabilan posisi screen sesuai dengan
setingan yang diinginkan . asal kedua persyaratan utama itu bisa terpenuhi maka
sebetulnya meja sablon kaos itu sudah layak digunakan untuk bekerja. alhasil
gambar dikaos terlihat tampak rapi dengan ukuran yang tetap sama .
dibawah ini adalah gambar dari macam dan
bentuk meja sablon manual :
1.Meja Sablon Frame Presisi
2.Meja sablon catok
3.Meja Sablon Pnjang Dengan Rel
4.Meja Sablon Panjang Sederhana
5.Meja Sablon Miring Beroda
6.Meja Sablon Rotary
Category Article Design
Diberdayakan oleh Blogger.
Cari Blog Ini
Popular Posts
-
Lewat artikel ini saya akan sajikan secara detail proses cara afdruk screen sablon kaos manual dengan step by step dengan foto-foto. Semoga...
-
Design untuk pesanan The Banten Ethnic ini diproduksi dengan hasil yang memuaskan dengan pasaran daerah Banten dan sekitarnya. Design ter...
-
Sebelumnya SukaSeo.Com membahas tentang cara membuat sablon secara manual tetapi tidak lengkap rasanya jika tidak mengupas kelebihan da...
-
Saat ini industri sablon sudah berkembang pesat, seiring dengan perkembangan industri kaos. Pernahkah Anda mendengar istilah factory outle...
-
Berikut ini beberapa tips sebelum memulai usaha sablon yang harus di penuhi agar usaha anda semakin berkembang dan sukses, berikut ini sim...
-
Apa itu PLASTISOL? Teknik sablon timbul adalah teknik menyablon dengan cat/obat sablon jenis tertentu dimana hasil akhir yang dihar...
-
Tentang Kami Bersumber dari kreativitas, kami mendirikan jasa sablon ini yang bernama YadiSablon. Kami menjamin kualitas akan design dan...
-
JENIS-JENIS MEJA SABLON MANUAL Banyak bentuk dan macam dari meja sablon yang terkadang membuat bingung bagi pemula yang ingin berkec...
-
Mengenal Cat Rubber dan Plastisol? 1. CAT RUBBER: ( CAT STANDAR KAOS2 FJB DAN CLOTHINGAN LOKAL) Tinta ini digunakan khusus untu...
-
Sebenarnya sangat sederhana untuk menentukan teknik mana yang paling cocok untuk bisnis anda, karena masing-masing teknik ini berbeda kegu...
Labels
- Cara Sablon (4)
- Design (7)
- Sample (2)
- Tentang Kami (2)