Home > Design > Beberapa Teknik Sablon Kaos
Beberapa Teknik Sablon Kaos
Posted on Jumat, 30 Januari 2015 by Perompak Manga
Sebenarnya sangat sederhana untuk menentukan teknik mana yang paling
cocok untuk bisnis anda, karena masing-masing teknik ini berbeda
kegunaannya dilihat dari segi banyaknya warna yang akan dicetak, waktu
yang diperlukan, kuantitas atau jumlah produksi dan tentunya biaya yang
dibutuhkan. Tinggal anda memilih, mana yang paling anda butuhkan
1. Menggunakan Screen/Kain Saring
Teknik ini menciptakan hasil yang berkualitas tinggi, lebih terlihat profesional dan tahan lama. Banyak juga yang beranggapan bahwa sablonmenggunakan screen ini akan menghasilkan cetakan yang berantakan. Maka dari itu ketelitian benar-benar dibutuhkan untuk menggunakan teknik ini
2. Direct to Garment


3. Heat Press Transfer
Pilihan yang satu ini adalah pilihan yang
tepat untuk bisnis kecil dan rumahan. Heat Press Transfer menggunakan
energi panas dan tinta transparan yang dibuat khusus dan dicetak kertas
inkjet paper sebelum di transfer ke kaos menggunakan mesin press ini.
gambar dengan full colour dan kualitas sangat tinggi pun dapat dicetak
menggunakan Heat Press Transfer ini. Keuntungannya adalah prosesnya yang
cepat dan praktis, tetapi memiliki kelemahan yang sama dengan DTG,
yaitu hanya dapat diterapkan di kaos berwarna terang saja
4. Heat Transfer Vinyl

Category Article Design
Diberdayakan oleh Blogger.
Cari Blog Ini
Popular Posts
-
Lewat artikel ini saya akan sajikan secara detail proses cara afdruk screen sablon kaos manual dengan step by step dengan foto-foto. Semoga...
-
Design untuk pesanan The Banten Ethnic ini diproduksi dengan hasil yang memuaskan dengan pasaran daerah Banten dan sekitarnya. Design ter...
-
Sebelumnya SukaSeo.Com membahas tentang cara membuat sablon secara manual tetapi tidak lengkap rasanya jika tidak mengupas kelebihan da...
-
Saat ini industri sablon sudah berkembang pesat, seiring dengan perkembangan industri kaos. Pernahkah Anda mendengar istilah factory outle...
-
Berikut ini beberapa tips sebelum memulai usaha sablon yang harus di penuhi agar usaha anda semakin berkembang dan sukses, berikut ini sim...
-
Apa itu PLASTISOL? Teknik sablon timbul adalah teknik menyablon dengan cat/obat sablon jenis tertentu dimana hasil akhir yang dihar...
-
Tentang Kami Bersumber dari kreativitas, kami mendirikan jasa sablon ini yang bernama YadiSablon. Kami menjamin kualitas akan design dan...
-
JENIS-JENIS MEJA SABLON MANUAL Banyak bentuk dan macam dari meja sablon yang terkadang membuat bingung bagi pemula yang ingin berkec...
-
Mengenal Cat Rubber dan Plastisol? 1. CAT RUBBER: ( CAT STANDAR KAOS2 FJB DAN CLOTHINGAN LOKAL) Tinta ini digunakan khusus untu...
-
Sebenarnya sangat sederhana untuk menentukan teknik mana yang paling cocok untuk bisnis anda, karena masing-masing teknik ini berbeda kegu...
Labels
- Cara Sablon (4)
- Design (7)
- Sample (2)
- Tentang Kami (2)